Mengenal 2 Cara Transfer Pulsa Telkomsel Ke Indosat Yang Mudah Dan Cepat

Ada kalanya pulsa habis di kondisi yang darurat. Agar bisa berkomunikasi memakai telepon, anda perlu mengisi pulsa terlebih dahulu. Apabila anda adalah pengguna telkomsel, ternyata pulsa itu bisa dikirim ke nomor lain yang menggunakan provider indosat. Bagaimana caranya? Yuk cek cara transfer pulsa telkomsel ke indosat yang mudah dan cepat.

Kirim Pulsa Menggunakan Aplikasi My Telkomsel

Cara pertama yang bisa anda lakukan untuk mengirim pulsa dari telkom ke indosat adalah menggunakan aplikasi my telkomsel. Aplikasi tersebut memang biasa digunakan oleh pelanggan telkom untuk memudahkan prose spembelian pulsa dan paket data. Ternyata, kemampuan mereka bukan hanya untuk beli membeli, namun juga untuk transfer pulsa ke indosat.

Untuk melakukan hal ini, anda peluru mengunduh mytelkomsel tersebih dahulu dan login atau mendaftar menggunakan nomor ponsel yang anda punya. Setelah itu, pilih menu “hadiah”. Melalui fitur itu, anda bisa kirim pulsa ke mana saja, termasuk indosat. Jika sudah di klik, lanjutkan prosesnya dengan memasukkan nomor tujuan transfer.

Apabila sudah, langsung saja tekan opsi transfer pulsa dan tentukan metode pembayaran yang diinginkan. Di tahapan terakhir, and akan diminta memasukkan kode OTP sebagai langkah verifikasi, dan tunggu hingga ada notifikasi transaksi berhasil. Apabila pulsa sudah dikirim, segera cek nomor indosat yang anda miliki. Lihatlah, apakah pulsa dari nomor tersebut bertambah atau tidak.

Kirim Pulsa Dengan Aplikasi UMB *858#

Setiap provider pestai memiliki nomor UMB yang berbeda beda. Bagi anda pengguna telkomsel, seharusnya sudah tidak asing dengan *858#. Nomor tersebut bisa anda gunakan untuk mengirim pulsa ke provider lain. Langkahnya pun tidak sulit, dan sama sederhananya dengan menggunakan my telkomsel. Prosesnya pun sangat singkat sehingga membuat hati lebih nyaman.

Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan menekan *858# di papan telepon. Setelah itu, tekan tanda call seperti jika anda hendak menelpon seseorang. Jika sudah, tekan opsi nomor 1 untuk layanan transfer pulsa. Anda kana diminta untuk memasukkan nomor tujuan. Pasukan nomor tersebut sudah benar, kareena pulsa yang telah terkirim tidak bisa ditarik kembali.

Setelah memasukkan nomor, ketikkan pula nominal pulsa yang hendak dikirim. Agar transaksi ini berhasil, pastikan anda sudah memenuhi syarat yang diminta. Adapun syaratnya adalah nominal transfer minimal 5.000 dan maksimal 1.000.000. Apabila transaksi berjalan, anda juga harus punya pulsa minimal 2.000, sehingga tidak bisa dikirim semuanya.

Disamping syarat yang telah ditetapkan tadi, anda juga harus tahu ketentuan terkait dengan biaya admin. Saat transfer, anda akan dikenakan biaya sebesar 1.850, jika pulsa yang dikirim berada di rentang 5.000 hingga 19.900. Biaya admin itu akan terus meningkat, jika pulsa yang dikirim semakin banyak. Untuk pulsa 20.000 hingga 49.900, biayanya 2500.

Sebenarnya hal itulah yang membuat seseorang berpikir dua kali untuk menggunakan cara transfer pulsa telkomsel ke indosat dengan dial call *858#. Namun memang langkah ini adalah satu satunya jalan, jika anda tidak punya paket data sama sekali. Menginstal aplikasi my telkomsel perlu jaringan internet untuk bekerja.

Demikianlah sekilas penjelasan terkait dengan cara mengirim pulsa dari provider telkomsel ke indosat. Informasi sederhana ini perlu diingat, karena siapa tahu anda membutuhkannya suatu saat nanti. Perkaya pula pengetahuan anda terkait dengan dunia per pulsa an termasuk tukar pulsa jadi uang. dengan begitu, anda bisa mengelola pulsa dengan lebih baik.